MAMA LILA SEKOLAH YOGA DI UBUD (Bagian 3)
Minggu ke-3 Manajemen kelas masih rapi dan konsisten. Pagi hari (pukul 06.15) selalu dimulai dengan sadhana (kegiatan spiritual – asana/postur tubuh dan meditasi). Sore menjelang malam (Pkl 18.00-18.30) juga ditutup […]